IBX5B0A3CA409E1C Mau Terkenal Jadi Youtuber? Coba 3 Tips ini Dari Youtuber Terkenal - Yuk!Belajar

Mau Terkenal Jadi Youtuber? Coba 3 Tips ini Dari Youtuber Terkenal


cara menjadi youtuber terkenal

Oke teman-teman Pada kesempatan ini saya akan membagikan sebuah tips bagaimana cara menjadi youtuber terkenal. YouTube pada saat ini memang sangat terkenal sekali dan juga ia menjadi media sosial yang populer di kalangan netizen. Bagaimana tidak mungkin YouTube saat ini tercatat sekitar 1 miliar lebih YouTube baik di Indonesia maupun di dunia. Dengan angka ini tentu saja YouTube dapat menjadi media baru untuk seseorang atau penghasilan tambahan. Selain itu di YouTube Kita juga bisa mempromosikan usaha kita dengan cara kita membuat channel di YouTube lalu kita kelola yang isinya mengenai promosi usaha kita dan juga di channel kita, kita dapat monetisasi melalui Google AdSense untuk memperoleh penghasilan yang lebih.

Namun jika anda ingin usaha anda menjadi youtuber ini sukses Anda mau tidak mau harus berjuang lebih keras supaya channel YouTube terkenal dan menjadi populer di kalangan YouTuber YouTuber lainnya. Lalu seperti apa channel YouTube kita agar populer terkenal dan ngetop di YouTube? Jika anda ingin tahu caranya berikut adalah trik-trik dari para youtuber yang sudah terkenal.

1. Tidak perlu mengikuti aksi orang lain

 Oke trik yang pertama ini untuk bisa terkenal di YouTube anda sebagai yutuber harus menjadi diri Anda sendiri tidak boleh mengikut ikut aksi orang lain. Yah Anda harus membuat video dari pikiran anda sendiri lakukan aksi untuk merekam video anda melalui aksi atau keahlian anda sendiri. Jangan lupa Anda harus melakukan aksi aksi anda agar bisa senyaman mungkin diterima oleh para penonton YouTube.

Ingat jangan ikut-ikutan aksi-aksi para youtuber lainnya Anda harus bisa membuat anda sendiri.  Mengapa kita tidak boleh ikut-ikutan? Karena menurut saya jika kita membuat video sama dengan YouTuber lain, pastinya para penonton YouTube akan merasa buah ini video sama kaya video tadi. Nah coba Anda pikirkan sendiri ketika anda membuka video YouTube melihat video yang sudah temen-temen lihat sebelumnya apa perasaan kamu?.... Hehehe

Jika memang Anda tidak berbakat menyanyi. Anda pasti bisa membuat video-video seperti video lucu di kamar video kocak dengan teman-teman anda. Atau jika temen-temen tidak bisa membuat video lucu. Teman-teman juga bisa membuat misalnya video jago MTK atau matematika. Seperti paman apiq yang membuat channel jago matematika dan telah mendapatkan 2.494 subscriber.

2. Ikutilah pelatihan dari YouTuber YouTuber lainnya

Kini profesi menjadi youtuber tak bisa lagi diremehkan, saking banyaknya orang menjadi youtuber banyak pihak yang menawarkan latihan untuk menjadi YouTuber yang handal. Bahkan pihak YouTube sendiri kadang-kadang  menggelar program pelatihan khusus untuk orang YouTuber. Program pelatihan dari YouTube itu dinamakan sebagai broadcast box, nah pada bulan November tahun lalu YouTube mengadakan program pelatihan yang diselenggarakan di 5 kota yang berbeda yaitu di Medan, Jakarta, Bandung, Surabaya, dan Makassar. Program yang diadakan oleh YouTube yang bernama broadcast box itu merupakan hal yang diadakan oleh pihak YouTube pertama kali.

Melalui program tersebut, seorang youtuber dan juga parah creator dapat mempelajari semua mengenai video dan juga dapat mempelajari kemudahan dalam Mengunggah video. Selain membuat video Kita juga bisa mengedit atau belajar mengedit bingung orang-orang yang sudah sukses seperti minyo, paman apiq, dan Eno bening yang memiliki clean sound Studio.

3. Menanggapi komentar yang ada video anda

Salah satu trik untuk ngetop di YouTube adalah menanggapi komentar komentar yang ada pada video anda dari beberapa YouTuber sukses sebisa mungkin untuk menyarankan menanggapi komentar yang ada walaupun komentar tersebut asal-asalan atau menyakitkan. Inilah yang dipakai oleh youtuber sukses lainnya.

Seperti yang dilakukan oleh Reza arap di mana dia akan membalas semua komentar walaupun komentar tersebut menyakitkan ataupun asal-asalan. Reza Arab kun tidak pernah dengan para komentar yang menyakitkan atau asal-asalan dan dia tetap membuat video sebaik-baik mungkin untuk ditonton oleh banyak orang. Hasilnya apa yang didapatkan oleh Reza arap!!! Sekarang ini raja Arab telah mendapatkan subscriber yang sangat banyak.

Sama seperti Eno bening Ia mendapat perlakuan yang sama dengan reza arap yang pada awalnya ia merintis sebagai seorang YouTuber namun ia tak kenal. Dengan keyakinan tersebut bahwa ia dapat menjadi seorang YouTuber walaupun mendapatkan ejekan dari para komentar. Walaupun ada komentar yang mengejek dirinya Ia tetap menjawab komentar tersebut dengan sopan dan santun. Dan kita dapat lihat sekarang ini menjadi seorang yang bisa dibilang sukses dan juga Ia adalah seorang youtuber yang ngetop. Bahkan sampai teman-teman Youtubenya ingin diajak untuk tampil di video YouTube nya.

Oke itu saja dari seorang youtuber terkenal yang sudah saya simpulkan di atas. Anda jangan terus mencari tips agar anda ngetop di YouTube melainkan Anda harus mengikuti tips yang sudah dirasakan oleh yutuber sukses. Tapi menurut saya hal yang paling penting yaitu tidak meniru aksi YouTuber lain.

Nah dengan demikian anda dapat menjadi seorang youtuber yang terkenal dan ngetop di YouTube. Anda harus terus semangat dalam membuat video sekreatif mungkin. Itulah pesan dari saya.

Oke itu saja yang dapat saya sampaikan mengenai cara terkenal atau ngetop di YouTube yang cara tersebut berasal dari seorang YouTuber terkenal. Apabila teman-teman masih ada yang kurang jelas di artikel diatas mohon teman-teman tanyakan di kolom komentar di bawah ini. Sekian dari saya tadi kurang lebihnya Mohon dimaafkan dan selamat mencoba.
 
About - Contact Us - Sitemap - Disclaimer - Privacy Policy
Back To Top